Peduli Lontar tahap 6 (PL 6)

Penyerahan Bantuan dana Pengobatan  Ige G dan
 Uang kedukaan di rumah Keluarga di Lontar
Peduli Lontar 6
Program Peduli lontar tahap 6, yaitu melanjukan uttuk santunan kedukaan dari warga lontar di perantauan untuk ngesanak yg sedang berduka di dusun lontar.

















gambar. Peyerahan pengobatan Ige Gumai
gambar. Penyerahan Penggalangn dana pengobatan Ige Gumai 
Sebelum Program Peduli Lontar 6 ini dijalankan, di Group WA 3D sudah ada diskusi serius untuk mebantu pengobatan sdr Ige G yang sedang di rawat di RSUD Ibnu Sutowo Baturaja yang kemudian di rujuk Ke RSUP dr. Moch Hoesin palembang. Kemudian informasi group WA tesebut diteruskan  ke WA group Peduli Lontar (sebelumnya bernama:Group Smetra Peduli Lontar) , WA group HimaDelon dan WA group Ikatan Keluarga desa Lontar (Sebelum Bernama : Kemakmuran Desa Lontar). Penggalang dana tersebut sukses, dengan partisifasi yang begitu besar dari ngesanak Perantauan dari wilayah 3 dusun tersebut. (lihat gambar no 2 dibawah).


Usaha dan harapan semua ngesanak untuk sdr, Ige Gumai tesebut agar pulih seperti sediakala. tetapi Allah berkehendak lain.
gambar. Penyerahan Sumbangan sukarela PL 6 
    Setelah mendapat kabar kedukaan tersebut, warga desa Lontar di perantauan mencetuskan program peduli Lontar Tahap 6 (lihat gambar no. 3 dibawah).
Hanya dalam kurun waktu hanya 3 hari kita dapat mengumpukan dana batuan untuk keluarga almarhum.
Penyerahanan dii desa lontar berbarengan dengan penyerahan bantuan sukarela untuk membantu pengobatan Ige Gumai. Penyerahan tersebut langsung di terima oleh ibu alm. didamping oleh kajut Ige G ( Nasuah)


Salam Ngesanak Sepuyang Tunggal dusun
Halim Lontar-Bekasi



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Peduli Lontar PL10HMAT1935- Hadroh

Peduli Ngesanak 3Ds @Iga G

Peduli Lontar PL11kZ